Jumat, 29 Mei 2015

Lab 9 Mail Server Pada CentOS 6.5

Hallo gaiss ... kali ini saya akan posting tutorial Mail Server pada CentOS 6.5. Ada yang tau gak Mail Server itu apa?. Mail Server merupakan perangkat lunak program yang mendistribusikan file atau informasi
sebagai respon atas permintaan yang dikirim via email. Okee mari kita langsung aja liat tutorialnya ...


Tujuan
  • Dapat mengetahui bagaimana cara konfigurasi Mail Server pada CentOS 6.5
  • Dapat mengetahui bagaimana cara konfigurasi Web Mail pada CentOS 6.5

Konsep Dasar

Mail Server atau E-mail Server digunakan untuk mengirim surat melalui internet. Dengan begitu dapat mempermudah penggunanya karena lebih cepat dan efisien. Untuk membuat Mail Server harus ada SMTP dan POP3 Server yang digunakan untuk mengirim dan menerima E-mail. Berikut merupakan jenis protokol email : SMTP, IMAP, dan POP3

Topologi

Langkah - langkah

Konfigurasi DNS

Edit file /etc/named.conf




Buat zona baru pada file forward



Buat zona baru pada file reverse



Aktifkan DNS


Atur resolv pada semua Server dan Client




Matikan firewall pada semua Server menggunakan perintah #service iptables stop


Lakukan pengecekan dengan cara ping semua DNS Server dan Client





Konfigurasi Mail Server

Install postfix menggunakan perintah #yum install postfix


Install dovecot menggunakan perintah #yum install dovecot



Lakukan konfigurasi pada file postfix /etc/postfix/main.cf


Hilangkan tanda # pada bagian myhostname, kemudian isi hostname sesuai dengan hostname Server
Hilangkan tanda # pada bagian mydomain, kemudian isi domain sesuai dengan domain Server


Hilangkan tanda # pada bagian myorigin


Hilangkan tanda # pada bagian inet_interfaces = all
Beri tanda # pada bagian inet_interfaces = localhost
Pada bagian inet_protocols ganti menjadi ipv4


Beri tanda # pada bagian mydestination yang pertama
Hilangkan tanda # pada bagian mydestination yang kedua


Hilangkan tanda # pada bagian mynetwork, kemudian atur sesuai ip Server


Hilangkan tanda pagar pada bagian home_mailbox = maildir/


Lakukan konfigurasi pada file dovecot /etc/dovecot/dovecot.conf


Hilangkan tanda # pada bagian protocols = imap pop3 imtp


Lakukan konfigurasi pada file dovecot /etc/dovecot/conf.d/10-mail.conf


Hilangkan tanda # pada bagian mail_location = maildir:"/Maildir


Lakukan konfigurasi pada file dovecot /etc/dovecot/conf.d/10-master.conf


Hilangkan tanda # pada bagian user &  group, kemudian isi dengan postfix


Lakukan konfigurasi pada file dovecot /etc/dovecot/conf.d/10-auth.conf


Hilangkan tanda # pada bagian disable_plaintext_auth =, kemudian ganti menjadi no


Pada bagian auth_mechanisms tambahkan kata login


Aktifkan postfix dan dovecot




Buat user untuk dijadikan mail account pada Mail Server



Install telnet terlebih dahulu sebelum melakukan pengetesan pada Mail Server #yum install telnet -y



Lakukan pengetesan dengan mengirim file dari akun pertama ke akun kedua


Cek hasil pengiriman email di imap/dovecot dengan perintah telnet (nama domain) 110


Bisa juga cek pada folder user



Lakukan pengecekan mail server pada Client, sebelumnya aktifkan dulu fitur telnet


Lakukan pengetesan dengan mengirim file dari akun satu ke akun ke dua


Cek hasil pengiriman email menggunakan perintah telnet (nama domain) 110



Cek pada Server hasil pengiriman email pada ls /home/(nama user)/Maildir/cur



Konfigurasi Web Mail

Install php terlebih dahulu agar sintax php yang terdapat di dalam rainloop dapat terbaca
yum install php &  yum install php-dom



Download rainloop dengan perintah wget ke link http://repository.rainloop.net/v2/webmail/rainloop-latest.zip


Buat folder yang akan digunakan di rainloop


Extract file rainloop ke folder yang sudah dibuat


Ubah kepemilika folder rainloop



Edit file /etc/httpd/conf/httpd.conf


Tambahkan script seperti yang ada pada gambar dibawah untuk membuat virtual host pada Web Mail, isi document root dan server names sesuai dengan konfigurasi


Aktifkan http


Cek pada Client di browser dengan mengetik http://webmail.aditt.net pada kolom url


Tambahkan /?admin pada bagian akhir, untuk masuk ke konfigurasi RainLoop, kemudian login sebagai admin dan masukkan password 12345


Pilih change untuk mengganti password admin


Masukkan password lama dan buat password yang baru


Hapus semua domain untuk mengatur domain yang akan digunakan pada RainLoop


Pilih Add Domain untuk membuat domain baru


Atur domain seperti gambar dibawah ini


Ketik http://webmail.aditt.net pada kolom url untuk login ke RainLoop, kemudian login dengan user yang telah dibuat


Lakukan pengetesan dengan mengirim email ke akun lain


Setelah mengirim email silahkan logout kemudian login lagi dengan user yang menerima email


Email berhasil dikirim



Konfigurasi Client Mail

Siapkan software Mozilla Thunderbird


Pilih Email


Login dengan akun yang sudah dibuat di Server, kemudian pilih Continue


Pilih Done


Ceklis I understand the risk, kemudian pilih Done


Pilih Get Certificate untuk mengizinkan masuk ke email, kemudian pilih Confirm Security Exception


Lakukan pengetesan dengan mengirim email ke akun lain


Jika sudah silahkan logout dan login kembali dengan akun yg menerima email kemudian cek apakah email berhasil dikirim atau tidak




Terimakasih
Semoga Bermanfaat :)

0 komentar:

Posting Komentar